SEKOLAH BISNIS ONLINE

21/10/12

TIPS MEMILIH HOSTING BAGUS YANG TERPERCAYA

          Panduan tips ini akan sangat membantu bagi pemula yang sedang mencari informasi untuk memilih dan berlangganan hosting bagus, terbaik, dan terpercaya.

1. Harga Hosting: ‘Gak masalah jika agak sedikit mahal , yang penting koneksi lancar. Boleh pilih hosting murah, tapi jangan terlalu murah (murahan) dimana layanan supportnya via email sering lambat beberapa hari untuk menjawab pertanyaan kita.

2. Server: Apakah letaknya di Indonesia dan diluar negeri. Sesuaikan dengan bahasa dari situs milik kita, karena jika situs yang khusus menggunakan Bahasa Inggris untuk pembaca di Amerika, akan lambat akses koneksinya bagi orang yang tinggal di Amerika jika kita menggunakan layanan hosting yang letaknya di Indonesia. Demikian pula sebaliknya.

Ada beberapa perusahaan hosting lokal yang punya server sendiri, dan letaknya di Indonesia serta di luar negeri.

3. Bandwidth / Traffic: Pilih bandwidth yang unlimited atau yang besar kapasitasnya agar mampu menampung jumlah pengunjung yang kian bertambah setiap hari, sehingga web atau blog kita pun tidak akan mati kehabisan bandwidth.

4. Disk Space: Minimal pilih yang 250 MB bagi pemula jika website atau blog kita masih kurang postingannya.

5.Auto Blog: Untuk pengguna wordpress sebaiknya pilih perusahaan layanan webhosting Indonesia atau webhosting luar yang sudah menggunakan fasilitas auto blog yang mampu membantu website/blog kita tidak mudah lemah koneksi jika meng-upload banyak plugin.

6. Team Support : Penyedia hosting harus mampu memberikan dukungan teknis selama 1×24 jam terutama secara live support (memberikan nomor telepon/hp, serta menggunakan Yahoo Messenger, dsb). Tujuannya untuk membantu kita terutama saat web/blog tiba-tiba mengalami masalah teknis.

7. Fitur: Fitur yang lengkap mulai dari dukungan server side scriptnya (ASP, PHP, CGI,
JAVA, dsb), Email Acount, SQL (database), monitoring trafik dan log untuk
mengetahui jumlah pengunjung serta aktifitas website/blog kita. Semua ini akan sangat membantu dalam mengembangkan tingkat kepercayaan pengunjung terhadap website/blog kita.

8. Control Panel: Pastikan jasa layanan hosting tersebut menggunakan control panel jenis cPanel atau Plesk, yang selalu memudahkan kita mengatur berbagai data inventaris dalam website/blog.

Salah satu layanan berbayar web hosting murah yang termasuk hosting bagus dan hosting murah indonesia tapi bukan murahan, bisa menjadi pertimbangan untuk berlangganan .

Untuk daftar silahkan klik disini.










Tidak ada komentar:

Posting Komentar